--> BeritaUnik.net | Kang-Mauk (Ibnu Mas'ud)

informasi menarik dan menyenangkan

www.informasibogorbarat.blogspot.com (Blog Kang Maux)

Saturday, August 11, 2012

BeritaUnik.net

| Saturday, August 11, 2012

BeritaUnik.net


Susu Kedelai vs Susu Sapi

Posted: 11 Aug 2012 06:00 PM PDT


Segala sesuatu yang ada di dunia ini, pasti memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Begitu pula dengan susu. Saat ini, banyak orang beralih ke susu kedelai. Lho kenapa? Karena susu sapi notabene dengan laktosa, yang merupakan karbohidrat utama susu sapi, dan banyak orang yang alergi terhadap kandungan tersebut. Lalu, apa saja keunggulan dan kelemahan susu-susu tersebut? [...]

4 Tipe Teman yang Baik

Posted: 11 Aug 2012 06:00 AM PDT


Teman adalah tempat seseorang berbagi suka dan duka. Sebaik-baiknya teman haruslah membawa dampak positif pada diri seseorang. Jika ingin mengetahui termasuk tipe orang seperti apakah kita, lihatlah teman di sekeliling Anda. Ada 4 jenis teman yang patut Anda miliki. Seperti dikutip dari Huffington Post, Robert Wicks, seorang profesor psikologi sekaligus pengarang buku Living the Resilient [...]

10 Fenomena Aneh yang Terjadi Dalam Pikiran Manusia

Posted: 11 Aug 2012 01:00 AM PDT


10. Deja vu Deja vu adalah pengalaman tertentu akan sesuatu yang sedang berlangsung di mana anda sudah mengalaminya atau melihat situasi baru itu sebelumnya – anda merasa seolah-olah peristiwa telah terjadi atau sedang mengulanginya. Pengalaman itu biasanya disertai oleh perasaan yang kuat seperti sudah mengenal dan suatu perasaan berupa kengerian, asing, atau aneh. Pengalaman “yang [...]

8 Arti & Makna Mimpi Buruk

Posted: 10 Aug 2012 06:00 PM PDT


Ada beragam mimpi yang datang. Tiap orang pun bisa memiliki bunga tidur yang berbeda-beda, tergantung pengalaman yang dihadapi. Tak ada yang bisa mengerti benar apa arti mimpi. Namun, Michael Vigo, penulis dari situs analis mimpi, DreamMoods.com mencoba mengartikan beberapa mimpi buruk terumum yang sering dikeluhkan. Menurutnya, mimpi buruk merupakan sebuah cara dari pikiran bawah sadar [...]

Related Posts